You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Pemkab Lakukan Monitoring Kesiapan Pilkada
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Jajaran Pemkab Kepulauan Seribu Monitoring Kesiapan Pilkada

Jajaran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Administrasi Kepulauan Seribu melakukan monitoring kesiapan pelaksanaan Pilkada DKI Jakarta.

Menjadi doa kita bersama agar Pilkada berjalan kondusif, aman dan lancar

Pantauan beritajakarta.com, monitoring dilakukan di sejumlah wilayah kelurahan yang meliputi peninjauan lokasi tempat pemungutan suara (TPS) hingga sarana dan prasarananya.

Wakil Bupati Kepulauan Seribu, Ismer Harahap menegaskan, persiapan teknis proses pemungutan suara sudah dilakukan.  

Seluruh Logistik Pilkada di Kepulauan Seribu Selesai Didistribusikan

"Kita harapkan, semua warga yang memiliki hak pilih bisa datang ke TPS untuk mencoblos," kata Ismer, Selasa (14/2).

Ia menambahkan, pihaknya juga sudah memfasilitasi warga dengan menerbitkan surat model A5 bagi warga yang tidak bisa memilih di TPS sesuai domisili.

"Menjadi doa kita bersama agar Pilkada berjalan kondusif, aman dan lancar," tandasnya

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2076 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1255 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1205 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1063 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye971 personDessy Suciati